About

SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) TEMA 8 PERISTIWA ALAM KELAS 1

Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
I. Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf A, B, atau yang paling tepat!

1. Udara pada waktu siang hari terasa....
A. dingin
B. panas
C. sejuk

2. Kegiatan yang biasa dilakukan pada malam hari adalah....
A. tidur
B. bermain
C. sekolah

3. Benda yang cocok digunakan pada musim kemarau adalah....
A. topi
B. jaket
C. selimut

4. Berdasarkan gambar di bawah, kalimat ajakan yang tepat adalah....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. Udin, Beni, dan Edo sedang menari.
B. Siapa yang sedang menari?
C. Mari, kita menari bersama

5. Pakaian yang terdapat pada gambar di bawah, cocok dipakai pada musim....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. kemarau
B. semi
C. hujan

n-a-g-y-u-P
6. Susunan huruf yang tepat adalah....
A. gudang
B. payung
C. gunung

7. Ungkapan terima kasih yang cocok dengan gambar adalah....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. Terima kasih sudah membantu membawakan barang
B. Terima kasih sudah menyediakan makanan
C. Terima kasih Dokter sudah memberi saya obat

8. Gambar di bawah adalah alat ukur tidak baku menggunakan....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. depa
B. jengkal
C. langkah

9. Berat sendok pada gambar di samping adalah... kelereng.
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. 5
B. 6
C. 7

Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
10. Benda yang paling berat adalah.....
A. buku tulis
B. tempat pensil
C. sepatu

11. Urutan benda yang paling ringan di soal no. 10 adalah....
A. buku tulis, tempat pensil, sepatu
B. tempat pensil, buku tulis, sepatu
C. sepatu, buku tulis, tempat pensil

12. Contoh kegiatan yang memerlukan waktu lama ditunjukkan oleh gambar nomor....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. 1
B. 2
C. 3


13. Suhu dingin, hangat, dan panas dapat diukur dengan anggota tubuh kita yaitu....
A. telinga
B. mata
C. telapak tangan

14. Gambar benda di bawah ini suhu yang lebih panas adalah...
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

15. Bunyi sila kelima Pancasila adalah....
A. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
B. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan
C. Persatuan Indonesia

16. Simbol sila kelima Pancasila adalah....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

17. Simbol padi dan kapas bermakna menggambarkan kebutuhan dasar manusia, yaitu....
A. papan dan sandang
B. sandang dan papan
C. sandang dan pangan

18. Menghemat penggunaan air bersih di rumah harus dipatuhi oleh....
A. ayah dan ibu
B. kakak dan adik
C. seluruh anggota keluarga

19. Aturan makan yang baik adalah....
A. berdoa sebelum makan
B. makan sambil berbicara
C. mengambil makanan yang banyak

20. Sikap yang baik saat bergotong royong/kerja bakti di rumah adalah....
A. ikut bekerja sama tetapi sambil bermain-main
B. ikut bekerja bersama keluarga dengan tekun
C. hanya melihat keluarga yang sedang bekerja bakti

21. Pencipta lagu Matahari Terbenam adalah....
A. NN
B. Bu Kasur
C. Pak Kasur

22. Andini dan teman-temannya menari mengikuti.... lagu.
A. busana
B. not
C. irama

23. Botol mineral, kardus bekas, crayon, selotip, dan tusuk sate adalah bahan dan alat untuk membuat kerajinan....
A. Kincir angin
B. perahu penyelamat
C. layang-layang

24. Gambar di bawah adalah karya seni terbuat dari....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.
A. kayu
B. plastik
C. tanah liat

Memandang alam dari atas.... sejauh pandang kulepaskan.
25. Lanjutan syair lagu di atas adalah....
A. danau
B. gedung
C. bukit


II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !


Aku berkelap-kelip di malam hari
Jumlahku banyak sekali
Aku bertaburan di langit

26. Aku adalah....

27. Kalimat ajakan yang tepat untuk gambar di bawah adalah....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

"Andi, tolong bantu ibu menyapu lantai."
28. Kalimat di atas adalah ungkapan....

"Es krim, air kopi, gelas air putih."
29. Urutan benda dari suhu yang terpanas adalah....


30. Panjang penggaris papan tulis ada.... jengkal.
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

31. Gambar di bawah ini yang paling berat adalah....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

32. Membantu korban bencana alam adalah perilaku yang....

33. Bergotong royong adalah contoh perilaku yang sesuai dengan Pancasila sila ke....

34. Judul lagu yang sesuai dengan gambar di bawah adalah....
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

35. Contoh nama tarian gerakan hewan adalah....

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat dan benar!

36. Buatlah kalimat pujian sesuai kata-kata berikut!
a. Sampah
b. Menyapu
c. Menanam

37. Salinlah dengan tulisan tegak bersambung!
Sungguh indah pemandangan

A. 3 jengkal
B. 7 jengkal
C. 6 jengkal
D. 5 jengkal

38. Urutkan panjang benda di atas dari yang terpendek!

39. Tuliskan tiga cara yang dapat dilakukan untuk menghemat air bersih!

40. Tuliskan tiga bahan dan alat yang diperlukan untuk membuat karya seni pada gambar di bawah!
Soal penilaian akhir tahun (PAT) tema 8 peristiwa alam kelas 1.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel